11.10.2006

Tersenyum Sejenak Ala Mesir

Sebuah kisah nyata....
Kawan saya bercerita bahwa suatu ketika ia naik taksi bersama beberapa kawan lainnya.
Sang sopir yang orang Mesir asli ini kayaknya pemarah, tapi kocak dan agak nyentrik.
Dalam perjalanan, di sebuah jalan tiba-tiba ada mobil yang dengan seenaknya nyelonong (memotong jalan atau menyalip kurang tahu ;), sehingg membuat sopir taksi itu mengumpat.

Kira-kira dialognya begini....

Sopir Taksi : Enta ya khumar!!!! (Hei,...keledai lu!!!!)
Kawan Saya: Aho..aho...ya sawwa' kullu mashriyyin khumar ya'ni? (Hei Pak Sopir, apa semua orang Mesir itu keledai?)
(Dengan PeDe dan dingin sang Sopir menjawab....)
Sopir Taksi : La'a Ana Hishon!!! (Nggak kok, aku kuda!!!)

Hehe...

NB: Kalo ada orang Mesir bilang ya khumar!!! berarti dia sedang mengumpat..... :)

0 Comments:

Post a Comment

Subscribe to Post Comments [Atom]

<< Home